Kunjungan Prabu Bima Tech ke Assadah GIS

21 Jan 2025, 07:57

By: Admin

Pada Kamis, 9 Januari 2025, tim dari Prabu Bima Tech melakukan kunjungan dinas ke Pondok Pesantren Assadah GIS. Kegiatan ini diadakan guna membahas beberapa hal terkait pengembangan dan implementasi teknologi dalam pengelolaan administrasi dan kepegawaian di lingkungan pendidikan.


Acara ini dihadiri oleh Pak Cipto, Bu Dian, Pak Rahman selaku dari pihak pondok pesantren, dan dihadiri juga oleh Mba Hilda sebagai perwakilan dari Bank Syariah Indonesia

Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan dan efisiensi tim dalam mengelola administrasi serta memberikan kontribusi positif bagi pengembangan teknologi di lingkungan pendidikan. Hasil diskusi dan pelatihan akan menjadi dasar untuk penerapan solusi digital yang lebih modern dan relevan dengan kebutuhan sekolah.

 

  • Perum Saphire Estate Blok E No 7 Sumampir, Kec. Purwokerto Utara, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53125
  • 085227212895
  • prabubimatech@gmail.com

Hubungi kami